Sabtu, 03 Oktober 2015

Komunikasi Interpersonal di dalam MAJALAH

 Gitta Fandayani (1502140253)



Analisis pada cerpen dari Majalah GoGirl!:

Menurut cerita pribadi si Kanya Iwana ini menggunakan teori Peranan, dimana si Kanya Iwana memiliki keterampilan peranan . Hal itu dapat dilihat dari cerita pribadinya dimana dia mempunyai karir di bidang musik, web designer,guru dan juga mempunyai rumah produksi yang didirikan bersama-sama yang disebut “mantel.”
Di dalam cerita ini Kanya Iwana mendapat inspirasi dari novel pertama yang di baca olehnya. Sejak itu, dia ingin sekali mengejar karirnya dibidang musik. Lalu, dia meminta izin kepada orang tuanya untuk berangkat ke LA untuk mengejar karirnya. Dia memutuskan untuk berenti sekolah di SMA nya demi mewujudkan impiannya, dan dia pun mendapat Ijazah di Amerika Serikat  dan dia juga mendapatkan show pertamanya karena dia masuk disekolah musik disana.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar